Perbekalan kantor (office suplies) yaitu benda-benda yang akan habis pemakainnya sehari-hari di kantor. Benda ini biasanya digunakan untuk kegiatan tulis menulis dan biasanya tidak tahan lama. Pengertian habis bukan berarti tidak ada bekasnya numun bisa masih ada tapi tidak dapat digunakan kembali.
Apabila dirinci peralatan kantor di bedakan menjadi :
1. Barang yang habis pakai yaitu barang-barang kantor yang hanya dapat dipakai 1 kali atau tidak tahan lama.
Misalnya :
- Ketas
Kertas HVS
Kertas Buram
Kertas Folio Bergaris
Note Book
Stop Map
- Isi Stapler
- Tinta
- Pensil
2. Barang yang tidak habis pakai yaitu barang-barang kantor yang dapat di pakai berulang kali atau tahan lama.
Misalnya
- Penggaris
- Ordner
- Snelhecter
- Gunting
- Stample dan stamp pad
- Penjepit kertas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar